Mahasiswa sebagai kaum intelektual tidak hanya diharapkan untuk mampu berprestasi di bidang akademik tetapi juga sangat diharapkan mampu melaksanakan “Tri Dharma Perguruan Tinggi” yang artinya tiga tugas/kewajiban yang harus dilaksanakan pada saat melanjutkan studi di tingkat perguruan tinggi.
Sebagai komitmen Unmas Denpasar dalam menjaga sistem manajemen dan operasional, FKIP Unmas Denpasar pada tanggal 2 Februari 2019 menerima Sertifikat ISO 9001:2015,
Setelah Program Studi Pendidikan Biologi di Visitasi oleh Tim Asessor BAN-PT, akhirnya pada 12 Maret 2019 Program Studi Pendidikan Biologi terakreditasi dengan peringkat Terakreditasi A 12 Maret 2019-12 Maret 2024.