“Peningkatan Kompetensi Laboran Sekolah Widiatmika melalui Pembekalan Dasar Dasar Keterampilan Laboratorium Sains”

Pada Tanggal 10-11 September 2021, Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Mahasaraswati Denpasar mengadakan Pengabdian Masyarakat yang berjudul “Peningkatan Kompetensi Laboran Sekolah Widiatmika melalui Pembekalan Dasar Dasar Keterampilan Laboratorium Sains” Kegiatan ini merupakan kegiatan pembekalan materi secara online melalui zoom dengan melibatkan 4 dosen dari program studi Pendidikan biologi sebagai pembicara. Adapun keempat pembicara tersebut adalah:


1. Ida Bagus Ari Arjaya,S.Pd.,M.Pd. yang membawakan materi “Pengenalan Jenis Bahan Bahan Laboratorium Untuk Keselamatan Kerja”


2. I Made Surya Hermawan S.Pd.,M.Pd yang membawakan materi “Tata cara dan Prosedur Keselamatan Kerja di Laboratorium”

 

3. Ni Wayan Ekayanti S.Pd.,M.Pd yang membawakan materi “Pengenalan Alat Alat Laboratorium IPA”

Dan

4. Anak Agung Inten Paraniti, ,S.Pd.,M.Pd. yang membawakan materi terkait dengan  “Prosedur dan Penilaian Akreditasi Laboratorium IPA”

 

. Adapun peserta dari kegiatan ini adalah seluruh guru guru di Lingkungan Yayasan Widiatmika yaitu Guru SMA, Guru SMK, Guru SMP, dan Guru SD.